Welcome to YC1JEA Website
Welcome to YD1JEA Website


FRS/GMRS

Family Radio Services merupakan radio komunikasi terbatas yang memiliki kemampuan jarak dan jangkauan terbatas pula, Keberadaan perangkat komunikasi radio dua arah ini tak disangkal lagi keberadaannya di Indonesia sangat banyak sekali peminatnya, pada saat tulisan ini dibuat di Bandung sudah ada hampir 700 stasiun pengguna radio FRS ini, ada beberapa hal menarik yang membuat orang tertarik untuk memiliki perangkat ini, yaitu:
  • Harga Relatif Murah Berkisar antara 110 Ribu - 350 Ribu
  • Dapat dibeli dimana saja, SuperMarket, Toko Elektronik, sampai di Kaki Lima juga ada
  • Karena jangkauan dekat maka otomatis kekeluargaan akan mudah terbina
Perangkat ini mulai masuk ke Bandung sekitar awal tahun 2004, tadinya hanya digunakan untuk komunikasi radio antar rumah dalam jangkauan sekitar satu RW, perangkat radio komunikasi ini cukup efektif dibandingkan dengan mengunakan Intercom yang harus selalu ada "jalur penghubung" (kabel), Mereka yang dulunya menggunakan Intercom kini sudah beralih ke Perangkat FRS ini, saya dapat memprediksi dalam beberapa bulan kedepan perangkat komunikasi FRS ini akan masuk ke Kampung-kampung menggantikan Interkom yang keberadaannya sudah ada beberapa tahun yang lalu. Dibalik legal atau tidak penggunaan perangkat komunikasi ini, ternyata di Bandung sudah banyak komunitas-komunitas berdiri yang menempati pos mereka di Channel-Channel tertentu, bahkan hampir setiap ada acara temu anggota sudah dipastikan yang datang akan mencapai lebih dari 500 orang,

Tabel Frekunsi Channel FRS/GMRS

  Channel Frequency in MHz
CHANNELFREKUENSI CHANNELFREKUENSI
1 462.562512 467.6625
2 462.587513 467.6875
3 462.612514 467.7125
4 462.637515 462.550
5 462.662516 462.575
6 462.687517 462.600
7 462.712518 462.625
8 467.562519 462.650
9 467.587520 462.675
10 467.612521 462.700
11 467.637522 462.725

 

 

Koleksi kegiatan FRS/GMRS
     
     
     
     

  

 

 

  

Disusun Oleh © 2024
by YC1JEA

Visitor : 189564
Repository Blog Unikom Kuliah Online